Jika agan menyimpan kata sandi untuk drive jaringan di sistem operasi windows dan ingin menghapusnya atau mengubah akses untuk komputer tersebut, berikut ini adalah beberapa langkahnya : Tekan tombol [Windows] + [R] untuk membuka jendela command line. Lalu ketik control keymgr.dll control keymgr.dll Kemudian klik "OK" untuk membuka windows credential manager yang memungkinkan Anda mengatur dan menghapus kata sandi yang tersimpan di Windows. Pada tampilan Windows Credentials pilih menu Edit jika ingin menggubah akases atau Remove From Vault jika ingin menghapus akses. Berikut ini adalah tampilan edit windows credential DEWI-PC adalah nama komputer sedangkan ADMIN adalah username / akses ke komputer server, masukan password kemudian klik save.